Pembelajaran Online
Semenjak mulai merebaknya penyebaran virus corona di Indonesia khususnya Pekanbaru, SD Cendana Rumbai mulai menjalankan pembelajaran secara online. Hal ini sesuai dengan instruksi gubernur yang didasari oleh keputusan mentri pendidikan sendiri. Virus corona sendiri mulai terdeteksi di Indonesia sejak maret 2020 lalu yang diumumkan langsung oleh presiden. Semenjak diumumkan tersebut, SD Cendana sudah mengambil ancang-ancang…